DIALEKSIS.COM | Aceh - Tim Pemenangan Mualem - Dekfadh menyatakan sikap menunggu keputusan Gubernur Aceh dalam penunjukan Muhammad Nasir Syamaun sebagai Pelaksana Tugas (Plt.) Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh. Hal ini disampaikan Nasruddin, yang akrab disapa Nyak Dhien Gajah, selaku juru bicara tim, dalam pernyataan resmi pada Rabu, 3 Juli 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Halaqah Aneuk Bangsa dengan penuh rasa syukur dan bangga mengucapkan selamat kepada pasangan Mualem dan Dekfadh yang baru saja resmi dilantik sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh untuk periode 2025-2030. Pelantikan ini diharapkan menjadi titik awal untuk perubahan yang signifikan dan kemajuan yang berkelanjutan bagi masyarakat Aceh.